Belajar Poker dari John Juanda

Agen Resmi
3 min readAug 6, 2020

--

John Juanda, Juara Poker Dunia asal Medan, Sumut

Poker pada dasarnya salah satu bentuk permainan kartu remi yang telah terkenal sejak lama. Penggemarnya sendiri terbilang sangat banyak dan bahkan telah ada yang membuatnya dalam seri movie atau film. Pada dunia poker, maka ada istilah Raja Poker yang disematkan bagi seseorang yang dianggap mahir atau sebagai master ketika bermain poker. Jika berbicara tentang raja poker, maka nama John Juanda adalah salah satu yang cukup banyak dibicarakan. Nah, kali ini kita akan mencoba untuk belajar tentang bermain poker dari John Juanda.

Sejumlah Hal Menarik dari John Juanda Dalam Permainan Pokernya
Nama John Juanda sendiri dikenal sebagai Raja Poker berkat dari usahanya dalam setiap permainan poker yang dilakukan. John Juanda yang juga akrab disapa JJ ini diketahui telah berhasil memenangkan turnamen poker dunia (WSOP) sebanyak 5 kali, sejak tahun 2002 hingga 2014. Tentunya prestasi yang diraih John ini bukanlah suatu hal yang instan, melainkan telah melewati serangkaian proses yang panjang, sehingga ia dapat dikenal sebagai Raja Poker.

Berdasarkan catatannya, John Juanda diketahui pula merupakan pria kelahiran Medan. Ia lahir pada tanggal 8 di bulan Juli tahun 1971. Selain itu, John yang kini banyak menghabiskan waktunya di Jepang ternyata juga memiliki darah Tionghoa. Kemudian ia pun juga memiliki latar belakang pendidikan S2 dengan gelar MBA.

Bagi Anda yang memang memiliki minat terhadap permainan poker, maka tiada salah jika mengulik atau belajar dari John Juanda. Pada permainannya John Juanda dikenal sebagai player yang ramah. Ia mengakui bahwa berusaha untuk menjadi pemenang dalam setiap permainan adalah ambisi yang harus dicapai. Namun hal itu tidak membuatnya menjadi lupa diri, sehingga memiliki sikap arogan. John tetap berusaha untuk ramah kepada setiap player, baik dalam keadaan menang walau dalam keadaan kalah sekalipun.

Selain itu, hal yang membuat John semakin dikenal adalah pengakuannya yang tidak mengonsumsi alkohol. Barangkali kita pun cukup sering melihat atau menyaksikan bahwa permainan poker akan identik dengan pengkonsumsian alkohol. Namun hal ini justru tidak dilakukan John dalam setiap permainannya. John belajar dari pengalaman hidupnya yang menyaksikan kekalahan sang ayah di saat bermain poker sambil menenggak minuman beralkohol.

John memperoleh skil bermainnya bukanlah dalam waktu yang singkat. Jika melihat dari prestasinya, maka John telah memulai permainan poker ini sejak tahun 2000-an. Tentunya terus bermain dan berlatih merupakan hal lumrah yang dilakukan oleh John Juanda agar mampu menerapkan strategi yang tepat pada setiap permainannya. Berkat usahanya yang gigih itu, maka keberhasilan menjuarai WSOP sebanyak 5 kali tersebut merupakan prestasi yang sangat membanggakan.

Anda pun juga memiliki kesempatan yang besar untuk meraih prestasi seperti John Juanda. Kuncinya adalah kegigihan dalam mencoba dan berlatih bermain poker tersebut, seperti yang dilakukan oleh John. Selain itu, menanamkan sikap ramah dan menjauhi minuman beralkohol juga menjadi hal yang penting untuk diperhatikan. Boleh saja pemain memiliki semangat yang tinggi untuk menang, namun jangan sampai membuatnya menjadi lupa diri dan kehilangan kontrol.

Disamping itu, memilih tempat bermain yang aman dan terpercaya juga menjadi faktor tersendiri dalam menentukan kemenangan. Usahakan untuk senantiasa memiliki tempat bermain yang tepat, apalagi sekarang telah banyak tawaran bermain poker secara online. Demikianlah, semoga informasi kali ini dapat bermanfaat bagi penggemar poker, terutama yang bermain di internet melalui situs poker online, salah satunya Rimba Poker.

--

--

Agen Resmi
Agen Resmi

Written by Agen Resmi

AsiaBe118 agen resmi Ultimate Gaming. Situs situs slot online terbaik dan terpercaya Indonesia. Link alternatif terbaru ada di https://joy.link/asiabet118

No responses yet